Mata Kuliah ini membahas dasar-dasar Ilmu Pendidikan Islam meliputi pengenalan terhadap terminologi pendidikan Islam, tujuan filosofi dan fungsional pendidikan Islam, studi terhadap berbagai lembaga dan perjenjangan pendidikan Islam, konsep dan proses pembelajaran dalam pendidikan Islam, dikotomi pendidikan Islam serta penyelesaiannya.
- Teacher: Dr. Mohammad Al Farabi, M.Ag
DESKRIPSI MATA KULIAH
Mata Kuliah ini merupakan mata kuliah lanjutan dari maharatu al-istima’ 1 yang disajikan untuk pengayaan dan pendalaman dalam penguasaan empat keterampilan berbahasa Arab, dengan menanamkan kebiasaan kepada mahasiswa untuk terbiasa mendengarkan dan memahami ungkapan bahasa Arab yang lebih luas dan kompleks baik melalui dosen, native speaker maupun media online.
KOMPETENSI
1. Pengetahuan (knowledge);
- Mengetahui metode dan strategi menyimak (istima’) dengan benar;
- Mengetahui tingkatan menyimak (istima’)
- Mengetahui karakteristik ungkapan-ungkapan berbahasa Arab melalui istima’
- Mengetahui tangim dan nabr dalam ungkapan bahasa Arab;
- Mengetahui konteks ungkapan berbahasa Arab.
- Mendengarkan ungkapan pembicara dengan baik;
- Memahami urgensi keterampilan menyimak atau mendengar (maharah al-istima’) dalam bahasa Arab.
3. Keterampilan (skills);
- Mampu menyimak dan memahami dialog berbahasa Arab secara langsung;
- Mampu menyimak dan memahami khutbah berbahasa Arab;
- Mampu menyimak dan memahami cerita berbahasa Arab;
- Mampu menyimak dan memahami film berbahasa Arab
- Mampu membuat kesimpulan dari materi yang didengar atau disimak baik secara langsung maupun melalui media.

- Teacher: Dr. Akmal Walad Ahkas, MA
- Teacher: Salamuddin, Dr., MA
Nama Mata Kuliah : Akhlak Tasauf
Dosen : Dr.Zulfahmi Lubis, M.Ag
Email : sirjila@gmail.com
Jur/Semester : II/PBA 1
Tahun ajaran : semester genap 2020
Jumlah Sks : 2
Materi Kuliah
1. Defenisi Tasauf dan sejarah perkembangannya
2. Aliran Tasauf dan Metode
3. Defenisi Akhlak Tasauf dan perbedaannya dengan etika, moral dan adab
4. Metode Pembenahan Akhlak
5. Akhlak Menuntut ilmu
6. Akhlak Kepada Guru
7. Akhlak Kepada sesama teman
8. Akhlak Kepada Allah
9. Akhlak Kepada Rasulullah Saw dan para nabi
10, Akhlak kepada orang tua
11. Akhlak kepada sesama muslim
12. Akhlak kepada sesama manusia
13. Akhlak kepada binatang dan lingkungan
14. Probelamtika Akhlak masa kontemporer
Evaluasi:
Tugas Makalah dan Partisipasi : 20%
Mid : 20%
Semester : 20%
Kritik Jurnal : 20%
Book Report : 20%
- Teacher: Zulfahmi Lubis DR. Lc. MA
Mata Kuliah Ilmu Al-Lughah ini didesain agar mahasiswa mampu menyikapi bahwa mata kuliah علم
اللغة sangat penting untuk dikuasai setiap calon
guru Bahasa Arab, sehingga menguasai kajian علم
اللغة adalah sebuah kewajiban dan
mampu mengaplikasikannya dalam pembelajaran bahasa Arab untuk memberi
kontribusi dalam memahami Sumber-sumber ajaran Islam dengan baik.
- Teacher: Sahkholid Nasution