Data
yang dikumpulkan dari waktu ke waktu untuk menggambarkan perkembangan
suatu kegiatan (perkembangan produksi, harga, hasil penjaulan, jumlah
penduduk, jumlah kecelakaan, jumlah kejahatan, dsb).
Serangkaian
nilai-nilai variabel yang disusun berdasarkan waktu. Serangkaian data
yang terdiri dari variabel Yi yang merupakan serangkaian hasil
observasidan fungsi dari
variabel
Xi yang merupakan variabel waktu yang bergerak secara seragam dan ke
arah yang sama, dari waktu yang lampau ke waktu yang mendatang.
- Teacher: Ana uzla Batubara