Akuntansi pemerintahan menjadi kebutuhan dalam pemerintah dikarenakan adanya tuntutan akuntabilitas dan transparansi. Tujuan dari pembelajaran ini adalah agar kita dapat mengembangkan ilmu pengetahuan dibidang tersebut sehingga kita dapat menyelesaikan masalah-masalah serta tantangan dalam penyelesaian kasus-kasus akuntansi pemerintahan.
Adapun materi-materi yang kita pelajari diantaranya adalah mengenal lingkungan pemerintahan di Indonesisa, mengenai penyusunan anggaran pemerintah, prinsip akuntansi pemerintah, teknik akuntansi serta penyusunan laporan keuangan pemerintah.
- Teacher: Nur Aliah