Deskripsi isi/materi Mata KuliahUntuk tujuan itu, maka Bahasa Arab akutansyi syariah ini merupakan pembelajaran bahasa Arab praktis, yakni meliputi cara-cara praktis memahami teks bahasa Arab yang berkenaan dengan masalah perekonomian dan bisnis akutansi yang berbasis syariah. Fokus materinya mengarah pada penguasaan nahwu-sharaf (grammar) bahasa Arab dan aplikasinya dalam membaca dan memahami teks-teks bahasa Arab tersebut, meliputi cara menggunakan kamus bahasa Arab dengan basis ilmu sharaf/tashrif(morfologi) praktis, cara memahami makna struktural denganbasis ilmu nahwu(sintaksis) praktis yang didukung dengan makna leksikal (kamus).